Qaraqosh Kota Kristen Terbesar Irak Dikuasai ISIS


Kelompok militan bersenjata, ISIS, menguasai Qaraqosh, kota berpenduduk Kristen terbanyak di Irak. Menurut warta AFP pada Kamis (7/8/2014), kelompok militan itu berhasil mengusir pasukan Kurdi yang sebelumnya menguasai kota tersebut.

Saksi mata, Uskup Agung Chaldea untuk Kirkuk dan Sulaimaniyah Joseph Thomas mengatakan militan tersebut selain Qaraqosh, seluruh penduduk asli di Tal Kayf, Bartella, dan Karamlesh sudah mengosongkan kota-kota itu.

“Sekarang, kelompok militan itulah yang menjadi penguasa,” katanya.

Menurut beberapa warga Qaraqosh yang sempat dikontak media, kota-kota tersebut berada di wilayah Irak bagian utara.

“Kelompok militan itu adalah ISIS,” kata pernyataan para warga.

Digg This
Reddit This
Stumble Now!
Buzz This
Vote on DZone
Share on Facebook
Bookmark this on Delicious
Kick It on DotNetKicks.com
Shout it
Share on LinkedIn
Bookmark this on Technorati
Post on Twitter
Google Buzz (aka. Google Reader)

2 thoughts on “Qaraqosh Kota Kristen Terbesar Irak Dikuasai ISIS

  1. james
    August 8, 2014 at 6:24 am

    dimana ada Muslim disitu ada Perang !!! ini satu lagi Bukti Nyata Intolerance secara Kekerasan karena Biadabnya ISIS berkedok Islam Muslim !!!

  2. Anti+FPI
    August 9, 2014 at 10:49 pm

    Tunggu saja pembalasannya akan tiba.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *