Nasi Kuning Rempah Seafood


Bosan dengan lauk yang itu-itu saja ketika membuat nasi kuning? Nah, kali ini kami mempersembahkan
variasi resep nasi kuning yang OK banget nich! Nasi Kuning Rempah Seafood?! Wow!! Layak dicoba
karena rasanya gurih & lezat. Dijamin keluarga pun pasti suka!

Bahan-Bahan :

1
1100
2
2
2
1
2
2
2
200
10
3
1
½
1

liter beras, cuci, tiriskan
ml santan
sendok teh garam
lembar daun jeruk
lembar daun salam
batang sereh
buah kapulaga
buah star anis
ruas jari jahe, memarkan
gram kerang dara/kerang hijau
buah udang pancet,kupas kulit
buah cumi,potong-potong
buah jeruk nipis
sendok teh merica bubuk
sendok makan minyak goreng untuk menumis

Bumbu
3
2
2

dihaluskan:
buah bawang merah
siung bawang putih
ruas jari kunyit

Cara Mengolah :

1. Siapkan potongan seafood lalu lumuri dengan jeruk nipis dan sisihkan.
2. Panaskan minyak goreng dalam Tupperware TChef Casserole.
3. Tumis bumbu halus dan rempah serta bumbu lainnya, lalu aduk rata hingga harum.
4. Masukkan beras,aduk rata lalu tuang santan dan garam kemudian aduk rata kembali
lalu tutup dengan Tupperware TChef Glass Cover.
5. Masak selama 30 menit lalu masukkan campuran seafood,aduk rata.
6. Masak nasi dan semua bahan dalam Tupperware TChef Casserole hingga matang (± 15 menit).
7. Sajikan selagi hangat lebih nikmat.

Digg This
Reddit This
Stumble Now!
Buzz This
Vote on DZone
Share on Facebook
Bookmark this on Delicious
Kick It on DotNetKicks.com
Shout it
Share on LinkedIn
Bookmark this on Technorati
Post on Twitter
Google Buzz (aka. Google Reader)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *