Nasib Mengenaskan Frantinus Narigi Ucapannya Tidak Didengar Pramugari Lion Air


RUPANYA tragedi pesawat Lion Air diancam bom hanya karena salah dengar.

Mahasiswa asal Papua yang membawa laptop di tasnya itu menggunakan Lion Air untuk pulang ke kampung halamannya.

“Tas saya isinya laptop, buu,” kata Frantinus Narigi, seperti kesaksian yang disampaikan rekannya, Timur Matahari melalui Twitter, Selasa (29/5/2018).

Frantinus Narigi jadi korban canda bom padahal dia sama sekali tidak bercanda.
Frantinus Narigi jadi korban canda bom padahal dia sama sekali tidak bercanda. (Twitter)

Dia menyerukan untuk mengutamakan cover both sides dalam pemberitaan kasus yang dialami Frantinus Narigi, seorang mahasiswa Untan, yang berniat pulang kampung itu.

Timur Matahari menulis:

Banyak yang hina pace ini karena dituduh mengucapkan kata bom padahal info dri teman dan saksi katanya justru pramugari yang salah dengar.

Dia bilang “ini Laptop Bu”

Pramugari itu dengarnya ada kata bom dan dia langsung buka pintu darurat bikin orang panik.

Akibatnya,  semua penumpang berhamburan bahkan ada yang nekat melompat,  sejumlah penumpang mengalami luka-luka karena peristiwa mengenaskan ini.

Dalam sejumlah foto yang beredar, kelihatan sama sekali tidak ada raut mahasiswa bandel atau sedang melawak untuk bikin lelucon soal bom.

Frantinus Narigi jadi korban hanya gara-gara pramugari salah dengar.
Frantinus Narigi jadi korban hanya gara-gara pramugari salah dengar. (Timur Matahari)

Duduk perkara sebenarnya hanya sepele semata-mata pramugari Lion Air itu salah dengar.

Mbak pramugari itu mungkin belum pernah melayani rute wilayah Papua.

Orang yang sudah berkali-kali berhadapan dengan dialek pegunungan saja.

Frantinus Narigi jadi korban hanya gara-gara pramugari salah dengar.
Frantinus Narigi jadi korban hanya gara-gara pramugari salah dengar. (Timur Matahari)

Biasanya, harus sampai mengulang pertanyaan biar jelas.

Mbak harus belajar banyak dengan pramugari Trigana, Nam Air, yang biasa arah-arah Papua boleh.( WK / IM )

Frantinus Narigi jadi korban hanya gara-gara pramugari salah dengar.
Frantinus Narigi jadi korban hanya gara-gara pramugari salah dengar. (Timur Matahari)

 

Digg This
Reddit This
Stumble Now!
Buzz This
Vote on DZone
Share on Facebook
Bookmark this on Delicious
Kick It on DotNetKicks.com
Shout it
Share on LinkedIn
Bookmark this on Technorati
Post on Twitter
Google Buzz (aka. Google Reader)

3 thoughts on “Nasib Mengenaskan Frantinus Narigi Ucapannya Tidak Didengar Pramugari Lion Air

  1. Salam Kromokas
    May 29, 2018 at 11:56 pm

    Kalau ia mengatakan ini laptop bu, lantas pramugari mendengarnya lain : ini bom, sdh keterlaluan jauhnya antara kata ini laptop bu dgn ini bom, bahaya petugas semacam ini harus di grounded.

  2. Perselingkuhan Intelek
    May 30, 2018 at 1:18 am

    ini sih Pramugarinya yang kagak Profesional atau Terorisnya yang kagak Profesional ??? sama Bego nya sih

  3. Anthony Tjio
    May 30, 2018 at 3:30 am

    First instinct itu yang menentukan, dalam dunia serba teror ini, pramugari itu harus dipuji, tidak peduli apa itu merupakan salah dengar, dia telah melakukan tugasnya untuk menyelamatkan semua penumangnya, apa bila itu sungguh bom, sesaat menanyakan lagi untuk mejakinkan, bisa jadi sudah meledak. Lebih baik memang salah dengar atau salah paham daripada salah keputusan untuk evacuation yang bakal makan korban.

Leave a Reply to Perselingkuhan Intelek Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *