Dua Pendiri “Teman Ahok” Ditahan dan Diisolasi di Singapura


1327553IMG-20160411-124242-HDR-1460355936501780x390Dua pendiri “Teman Ahok”, Amalia Ayuningtyas dan Richard Handris Saerang, tertahan di Imigrasi Singapura, Sabtu (4/6/2016). Seharusnya, mereka menghadiri acara Food Festival hari ini.

Berdasarkan keterangan dari akun Facebook “Teman Ahok”, saat ini Amalia dan Richard diisolasi.

Saat ini Amalia dan Richard diisolasi dan diputuskan kontaknya dari dunia luar, bahkan tidak bisa ditemui oleh KBRI.”

 

Belum jelas apakah alasan keduanya ditahan oleh Pemerintah Singapura. Namun, pihak Teman Ahok meminta agar keduanya dilepaskan.

“Kami meminta kejelasan perlakuan, dan mereka untuk segera dikembalikan ke Indonesia.”

Teman Ahok menyatakan menghormati hukum di Singapura. Meski begitu, mereka mengingatkan bahwa “Teman Ahok” bukanlah teroris.

“Amalia dan Richard cuma diundang untuk hadir oleh Warga Negara Indonesia di Singapura untuk menghadiri acara Food Festival. Dan ini juga kedatangan pertama mereka di Singapura.”( Kps / IM )

 

Digg This
Reddit This
Stumble Now!
Buzz This
Vote on DZone
Share on Facebook
Bookmark this on Delicious
Kick It on DotNetKicks.com
Shout it
Share on LinkedIn
Bookmark this on Technorati
Post on Twitter
Google Buzz (aka. Google Reader)

One thought on “Dua Pendiri “Teman Ahok” Ditahan dan Diisolasi di Singapura

  1. Perselingkuhan+Intelek
    June 4, 2016 at 8:27 pm

    Pemerintah Singapore pasti memiliki suatu alasan kuat untuk menahan kedua orang tiu karena yakin Singaore adalah Negara yang berHukum Tegas bukan saja asal tahan tangkap begitu saja spt Polisi Indonesia

Leave a Reply to Perselingkuhan+Intelek Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *